Zoom Seminar Program Ma’had Al Azhar (SMP-SMA) di Mesir Bersama Bimbel Primago Tahun 2025

- Jurnalis

Senin, 24 Maret 2025 - 16:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SiaranIndonesia.com- Bimbel Persiapan Masuk Al-Azhar Cairo Primago adalah lembaga pendidikan yang memfasilitasi Para Pelajar yang ingin belajar di Al Azhar di Mesir setingkat SMP, SMA.

Bimbel Primago membuka program bimbingan belajar untuk Persiapan ke Ma’had Al-Azhar  Kairo, Mesir, Program ini dirancang khusus untuk pelajar Indonesia yang berkeinginan untuk memasuki pendidikan tinggi di Al–Azhar Kairo, Mesir.

Sebagai informasi, Universitas Al-Azhar di Kairo-Mesir, merupakan salah satu universitas Islam tertua dan paling bergengsi di dunia. Universitas ini terkenal dengan program akademiknya yang terbaik dalam studi Islam, teologi, bahasa Arab, dan banyak bidang lainnya.

Tapi ternyata selain kuliah di Al Azhar Kairo Mesir, ada juga jurusan sekolah lanjutan bagi lulusan setingkat SD, SMP ataupun SMA yang biasa dikenal dengan sebutan dengan Ma’had Al Azhar.
Bahkan peserta didik dapat sekolah gratis di Al Azhar Kairo Mesir, karena pihak Al Azhar tidak memungut biaya SPP Bulanan ataupun Tahunan seperti sekolah pada umumnya.

Maka dari itu, Bimbel Masuk Al-Azhar Cairo Primago memiliki Pondok Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago untuk Persiapan dan bimbingan intensif  para santri yang akan berangkat ke Mesir.

Dr Awaluddin Faj, M.Pd selaku Konsultan Pendidikan Pendidikan Islam mengatakan program Bimbel Masuk Al-Azhar Cairo adalah program unggulan Bimbel Primago dalam memberikan bimbingan  dan Pendidikan bagi para Pelajar di indonesia yang berkeinginan untuk   melanjutkan studi ke SMP – SMA Ma’had AlAzhar Cairo Mesir.

Informasi Program Bimbingan Masuk Al-Azhar Cairo bisa hubungi 0878-8998-3338

Komentar Facebook

Berita Terkait

Daftar Menteri Prabowo dengan Citra Terbaik dan Terburuk Menurut Survei IDSIGHT
Kinerja 6 Bulan Prabowo Capai 74,6 Persen, Komunikasi dan Persoalan Ekonomi Jadi Tantangan
Gus Ulil Hadiri Standardisasi Kompetensi Imam dan Khatib Angkatan ke-9, Ini Pesan yang Disampaikan
Dukungan Masyarakat Kian Kuat, Ketum BMI Desak Penetapan Sultan Hamengku Buwono II Sebagai Pahlawan Nasional
Gemilang Mewisuda 850 Lansia Se-Kota Depok, Ini Harapan Para Penggagas Sekolah Lansia
Ir. H. T.A. Khalid, M.M. Gelar Kegiatan Penyerapan Aspirasi Masyarakat Kota Lhoukseumawe Aceh
Perihal Identitas Warga Kampung Baru Kecamatan Cimanggis, Ini Kata Kadisdukcapil Kota Depok
Pastikan UPK Paket C Berjalan Lancar, Penilik Disdik Kota Depok Visitasi ke PKBM Primago Indonesia Depok

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 15:08 WIB

Daftar Menteri Prabowo dengan Citra Terbaik dan Terburuk Menurut Survei IDSIGHT

Minggu, 27 April 2025 - 14:33 WIB

Kinerja 6 Bulan Prabowo Capai 74,6 Persen, Komunikasi dan Persoalan Ekonomi Jadi Tantangan

Minggu, 27 April 2025 - 13:49 WIB

Gus Ulil Hadiri Standardisasi Kompetensi Imam dan Khatib Angkatan ke-9, Ini Pesan yang Disampaikan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:37 WIB

Gemilang Mewisuda 850 Lansia Se-Kota Depok, Ini Harapan Para Penggagas Sekolah Lansia

Jumat, 25 April 2025 - 13:06 WIB

Ir. H. T.A. Khalid, M.M. Gelar Kegiatan Penyerapan Aspirasi Masyarakat Kota Lhoukseumawe Aceh

Kamis, 24 April 2025 - 13:23 WIB

Perihal Identitas Warga Kampung Baru Kecamatan Cimanggis, Ini Kata Kadisdukcapil Kota Depok

Rabu, 23 April 2025 - 11:21 WIB

Pastikan UPK Paket C Berjalan Lancar, Penilik Disdik Kota Depok Visitasi ke PKBM Primago Indonesia Depok

Rabu, 23 April 2025 - 09:11 WIB

Widyaiswara Indonesia Kerjasama dan Tanda Tangani Surat Pernyataan Minat Dengan Universiti Kuala Lumpur Malaysia

Berita Terbaru

Opini

MPR FOR PAPUA DAN EMPAT AKAR KONFLIK PAPUA

Senin, 28 Apr 2025 - 10:37 WIB