Ngaku Pengangguran Nathalie Holscher, Namun Mampu Beli Rumah

- Jurnalis

Jumat, 16 September 2022 - 12:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaranindonesia.com – Mantan istri dari Sule, Nathalie Holscher mengakui jika saat ini tidakk memiliki pekerjaan tetap.

Hal ini adalah balasan dari komentar pedas parganet yang menyebutnya mendompleng popuaritas.

“Gue mah apa tuh, gak punya kerjaan cuma modal eksis doang, kemaren kebeli rumah,” kata Nathalie seakan merendah di live TikTok pribadinya, Kamis (5/9/2022).

“Gue mah apa atuh, ini mobil dikasih buat Adzam, cuma mobil ini doang. Kemaren gue mau beli Merci sih, gak punya apa-apa aku,” lanjutnya.

Janda satu anak itu juga mengaku biasa dengan segala cibiran dan tuduhan di media sosial.

Ia sempat menanggapi salah satu tuduhan yang menyebutnya matre. Nathalie menjawab jika dirinya bukan matre namun realistis.

“Aduh lo jangan pada sok suci semua yang nonton nih, matret matre matre. Lah lu sendiri kalau dapat pacar juga makan tuh cinta,” kata Nathalie.

“Realistis hidup tuh realistis ke depan. Lu liat jangan cuma cinta, liat ke depan,” tambahnya.

Seperti yang diketahui, Sule dan Nathalie Holscher telah bercerai beberapa bulan lalu.

Dari pernikahan tersebut, mereka dibuahi seorang putra bernama Adzam Adriansyah Sutisna. (*)

Komentar Facebook

Berita Terkait

Tak Disangka! Rahasia Rumah Mewah Raffi Ahmad di BSD yang Jarang Diketahui Orang
Idham Masse Siap Buktikan Tuduhan Tak Beri Nafkah Catherine Wilson
Bagi-bagi Vinyl, Ed Sheeran Bikin Heboh Pasar Santa, Pengunjung: Serasa Serah Terima Plakat
Yoriko Angeline Cerita Serunya Pernah Jadi Kasir Saat Kuliah di Amerika
Dibintangi Marthino Lio, Film Horor Dosa Musyrik Sedang Dalam Proses Produksi
Arumi Bachsin Mengaku Selalu Merindukan Cilok Jakarta
Berstatus Istri Pejabat, Artis Arumi Bachsin Mengaku Tak Ada Beda
Siti Badriah Tak Bisa Tidur Gara-gara Jari Kelingking Krisjiana Patah pas Syuting

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 15:08 WIB

Daftar Menteri Prabowo dengan Citra Terbaik dan Terburuk Menurut Survei IDSIGHT

Minggu, 27 April 2025 - 14:33 WIB

Kinerja 6 Bulan Prabowo Capai 74,6 Persen, Komunikasi dan Persoalan Ekonomi Jadi Tantangan

Minggu, 27 April 2025 - 13:49 WIB

Gus Ulil Hadiri Standardisasi Kompetensi Imam dan Khatib Angkatan ke-9, Ini Pesan yang Disampaikan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:37 WIB

Gemilang Mewisuda 850 Lansia Se-Kota Depok, Ini Harapan Para Penggagas Sekolah Lansia

Jumat, 25 April 2025 - 13:06 WIB

Ir. H. T.A. Khalid, M.M. Gelar Kegiatan Penyerapan Aspirasi Masyarakat Kota Lhoukseumawe Aceh

Kamis, 24 April 2025 - 13:23 WIB

Perihal Identitas Warga Kampung Baru Kecamatan Cimanggis, Ini Kata Kadisdukcapil Kota Depok

Rabu, 23 April 2025 - 11:21 WIB

Pastikan UPK Paket C Berjalan Lancar, Penilik Disdik Kota Depok Visitasi ke PKBM Primago Indonesia Depok

Rabu, 23 April 2025 - 09:11 WIB

Widyaiswara Indonesia Kerjasama dan Tanda Tangani Surat Pernyataan Minat Dengan Universiti Kuala Lumpur Malaysia

Berita Terbaru

Opini

MPR FOR PAPUA DAN EMPAT AKAR KONFLIK PAPUA

Senin, 28 Apr 2025 - 10:37 WIB