Plt. WaliKota Bekasi Shalat Tarawih Bersama Di Masjid Al- Hidayah Jati Bening Kota Bekasi

- Jurnalis

Minggu, 9 April 2023 - 07:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaranindonesia.com – Kali ini giat Tarawih Keliling bertempat di Masjid Al- Hidayah Jln. Haruku blok A Komp. AL Jatibening untuk melakukan salat tarawih, yang turut dihadiri oleh Camat Pondok Gede Zainal Abidin Syah, Ketua Baznaz Bapak Ismail Hazim, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bekasi Kota KH Mir’an Syamsuri, Kepala KUA Pondok Gede Ahmad Fauzi pada Sabtu, (8/4/2023).

Hadirnya Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bekasi, merupakan bagian dari kegiatan Tarawih Keliling (Tarling) yang rutin digelar di setiap wilayah Kecamatan se- Kota Bekasi.

Dalam kesempatan tersebut, menyampaikan, Mari bersama manfaatkan ibadah tarawih ini sebagai satu upaya di mana kita punya nilai-nilai kemanusiaan dalam konteks hablumminannas. Jadi sebagai umat muslim yang taat, mari kita tunjukkan perbuatan yang baik, hindari perselisihan, perkuat silaturahmi dan ukhuwah islamiyah antar sesama,” tutur Tri kepada awak media seusai Terawih.

“Melakukan sholat tarawih berjamaah juga selain kita beribadah kepada Allah SWT, juga kita dapat bersilaturahmi dengan tetangga sekitar demi memperkuat hubungan kekeluargaan sehingga terciptanya lingkungan yang sehat dan kompak” tandasnya.

Terakhir Plt. Wali Kota Bekasi menyerahkan sejumlah bantuan dari Baznas dan juga BPJS Kesehatan kepada Masjid Al-Hidayah dan sejumlah santunan. (*)

Komentar Facebook

Berita Terkait

Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd
Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026
Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj
Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan
Mahasiswa KKN Undip Gelar Pelatihan Pembuatan Eco Enzyme di Desa Kalipuru
Adakan Outing Class ke Yogyakarta, MTS Al-Hidayah Sukatani Depok Bersinergi Dengan Dirgantara AIA Tour Travel
Adakan Peringatan Isra Mi’raj, SMP Tirtajaya Depok Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Israel Mi’raj
Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:36 WIB

Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:06 WIB

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:37 WIB

Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj

Senin, 10 Februari 2025 - 08:14 WIB

Mahasiswa KKN Undip Gelar Pelatihan Pembuatan Eco Enzyme di Desa Kalipuru

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:52 WIB

Adakan Outing Class ke Yogyakarta, MTS Al-Hidayah Sukatani Depok Bersinergi Dengan Dirgantara AIA Tour Travel

Sabtu, 8 Februari 2025 - 09:00 WIB

Adakan Peringatan Isra Mi’raj, SMP Tirtajaya Depok Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Israel Mi’raj

Kamis, 6 Februari 2025 - 21:37 WIB

Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya

Senin, 3 Februari 2025 - 13:08 WIB

Rumah Hijabers Jual Baju Lebaran Muslim & Muslimah Anak & Dewasa di Kota Depok

Berita Terbaru