Kabar Buruk, Kondisi Pratama Arhan Jelang Kontra Timor Leste

- Jurnalis

Kamis, 27 Januari 2022 - 23:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaranindonesia.com-Pelatih Fisik Timnas Indonesia, Shin Sang-gyu memberikan informasi terkini terkait kondisi cedera Pratama Arhan.

Pemain PSIS Semarang itu terkena radang otot sehingga diragukan tampil menghadapi Timor Leste.

Timnas Indonesia akan menghadapi Timor Leste dalam laga uji coba internasional FIFA pada 27 dan 30 Januari 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Shin Sang-gyu menyebut Pratama Arhan kemungkinan besar mengalami radang otot karena hampir selalu bermain di semua level usia timnas Indonesia.

Meski mengalami masalah otot,Pratama Arhan tetap berpeluang untuk tampil dengan syarat dia tak merasakan menyeri pada otot kakinya, lantaran secara keseluruhan, kondisi fisiknya dianggap tak mengalami masalah berarti.

Uji coba menghadapi Timor Leste dijadikan timnas Indonesia sebagai persiapan menghadapi Piala AFF U-23 2022 di Kamboja pada Februari mendatang.

Oleh karena itu,Pelatih Shin Tae-yong memboyong banyak pemain berusia di bawah 23 tahun untuk masuk skuad timnas Indonesia dalam training camp di Bali.

Komentar Facebook

Berita Terkait

Pebalap Astra Honda Cetak Podium Perdana di Thailand Talent Cup 2024
Ribuan Peserta CommuterRun Meriahkan Rangkaian HUT Ke-16 KAI Commuter
Jelang Lawan Arab Saudi Beberapa Pemain Timnas Indonesia Umroh Bareng
Bukti Nyata Kepala BIN Memajukan Olahraga Volly; Jakarta BIN Juara Proliga Putri 2024
Sean Gelael Kembali Berlaga di Ajang 24 Hours of Le Mans
Aqua Jadi Official Mineral Water Timnas Sepak Bola Indonesia
Hari Air Sedunia, BWT Indonesia Gelar Run for You di CFD Jakarta
Menanti Aksi Ciamik Ester Nurumi Triwardoyo di Thailand Open 2024
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:36 WIB

Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:06 WIB

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:37 WIB

Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj

Senin, 10 Februari 2025 - 08:14 WIB

Mahasiswa KKN Undip Gelar Pelatihan Pembuatan Eco Enzyme di Desa Kalipuru

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:52 WIB

Adakan Outing Class ke Yogyakarta, MTS Al-Hidayah Sukatani Depok Bersinergi Dengan Dirgantara AIA Tour Travel

Sabtu, 8 Februari 2025 - 09:00 WIB

Adakan Peringatan Isra Mi’raj, SMP Tirtajaya Depok Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Israel Mi’raj

Kamis, 6 Februari 2025 - 21:37 WIB

Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya

Senin, 3 Februari 2025 - 13:08 WIB

Rumah Hijabers Jual Baju Lebaran Muslim & Muslimah Anak & Dewasa di Kota Depok

Berita Terbaru