Lezatnya Kuliner Ekstrem Ayam Geprek Super Pedas

- Jurnalis

Jumat, 21 Januari 2022 - 23:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaranindonesia.com-Anda penyuka makanan super pedas?  Nah kuliner ayam penyet di Kota Mojokerto ini patut untuk dicoba, karena menyajikan sensasi rasa yang super pedas dalam sekali masak.

Menggunakan lebih dari satu kilogram cabai hijau lagi pedasnya peningkatan ayam geprek super pedas Sampai meneteskan airmata.

Bagaimana tidak, dalam satu porsi ayam geprek nyaris tertutup sambal. Keunikan inilah yang membuat warung makan di Jalan Panglima Sudirman menjadi sasaran penyuka kuliner pedas.

Para pengunjung seolah mendapat tantangan melahap habis ayam geprek super pedas sambal hijau, jangan heran bila ada pengunjung sampai meneteskan airmata karena menahan rasa pedas.

Sekali memasak menggunakan 1kg cabe hijau, setelah digoreng selama 15menit cabe diulek di atas cobek besar, barulah kemudian masukkan ayam kedalam ulekan sambil di penyet.

Untuk menyajikan nya disandingkan dengan nasi putih lalapan tempe atau tahu. Penasaran dengan ayam cabe ijo super pedas cukup siapkan gojek Rp25.000 saja

Komentar Facebook

Berita Terkait

Ketua Gerakan Santri Mengabdi: Pemangkasan DAK dan DAU Jadi Pemicu Optimalisasi Kapasitas Daerah
FGMI Mengajak Semua Pihak Untuk Tidak Membuat Opini Tendensius Terhadap Kapolres Jaksel Dalam Kasus AKBP Bintoro
BMI Dukung Penuh AHY Untuk Kembali Pimpin Demokrat
Waketum ABDSI, Hadiri Fortune Indonesia Summit 2025
Ketua JMSI Papua Tengah Hadiri Fortune Indonesia Summit 2025
Hingga Kini, SK Pelantikan DPRD Kab Nduga Belum Diproses Biro Hukum Provinsi
Brighton Real Estate Luncurkan Tiga Inovasi Untuk Mendukung Pertumbuhan Industri Properti Indonesia
Keluarga Besar Karanganyar Roma Dukung Pejuang Mata Uang Rupiah Jadi Pahlawan Nasional

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:28 WIB

Ketua Gerakan Santri Mengabdi: Pemangkasan DAK dan DAU Jadi Pemicu Optimalisasi Kapasitas Daerah

Senin, 10 Februari 2025 - 10:40 WIB

BMI Dukung Penuh AHY Untuk Kembali Pimpin Demokrat

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:28 WIB

Waketum ABDSI, Hadiri Fortune Indonesia Summit 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:24 WIB

Ketua JMSI Papua Tengah Hadiri Fortune Indonesia Summit 2025

Selasa, 4 Februari 2025 - 18:53 WIB

Hingga Kini, SK Pelantikan DPRD Kab Nduga Belum Diproses Biro Hukum Provinsi

Minggu, 2 Februari 2025 - 16:58 WIB

Brighton Real Estate Luncurkan Tiga Inovasi Untuk Mendukung Pertumbuhan Industri Properti Indonesia

Sabtu, 1 Februari 2025 - 15:47 WIB

Keluarga Besar Karanganyar Roma Dukung Pejuang Mata Uang Rupiah Jadi Pahlawan Nasional

Jumat, 31 Januari 2025 - 21:21 WIB

BUMP dan Crew 8 ke Wamentrans Viva Yoga: Silaturahmi untuk Memberdayakan Petani Transmigran

Berita Terbaru