Dua Manfaat Air Ketumbar Bagi Kesehatan

- Jurnalis

Senin, 27 Desember 2021 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaranindonesia.com- Ketumbar merupakan salah satu makanan dan tanaman herbal yang kaya akan nutrisi. Tak hanya bisa dikonsumsi langsung sebagai makanan atau lalapan, ketumbar juga bisa diolah menjadi jamu atau teh herbal.

Selain itu, ketumbar dan air ketumbar juga kaya akan senyawa antioksidan, seperti tokoferol, karotenoid, flavonoid, tanin, antosianin, lutein, zeaxanthin, dan quercetine.

 

Manfaat Air Ketumbar

Berikut adalah berbagai manfaat air ketumbar yang bisa Anda peroleh:

  1. Menjaga kesehatan jantung

Ketumbar, baik yang dikonsumsi langsung atau sebagai air ketumbar, juga baik untuk kesehatan jantung. Ini karena ketumbar dapat mengontrol tekanan darah dan menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) sehingga baik untuk mencegah terjadinya penyakit jantung.

  1. Menurunkan kadar gula darah

Beberapa riset menunjukkan bahwa ekstrak ketumbar dan air ketumbar mampu meningkatkan produksi dan kinerja hormon insulin, sehingga kadar gula darah bisa terkontrol. Efek ini menjadikan air ketumbar baik dikonsumsi untuk mengurangi risiko Anda terkena penyakit diabetes.

 

Itulah berbagai manfaat air ketumbar yang bisa Anda peroleh. Meski demikian, penting untuk diingat bahwa efektivitas air ketumbar tersebut masih perlu diteliti lebih lanjut.

Komentar Facebook

Berita Terkait

Primago Consulting Adakan Workshop Cara Unik Promosi Sekolah “Tips Efektif Strategi Promosi Bagi Sekolah” Tahun 2024
Pasangan Sahadi dan Momon Ingin Pendidikan di Kutai Barat Berkualitas
Moment 10.10” Open Casting Film “Selasar Maya” Digelar di SMAN 1 Tiga Binanga
Prabowo Ingatkan Keadaan Global Sedang Rawan: Ada Pemimpin Dunia yang Tak Arif
Peringatan Prabowo ke Semua Partai Koalisi: Menteri Jangan Cari Uang dari APBN APBD
Prabowo Hadiri Rakornas PKB: Saya Ingin Himpun Seluruh Kekuatan Bangsa untuk Kompak dan Bersatu
Hakim Lakukan Cuti untuk Tuntut Kenaikan Gaji, Ketua Pengadilan Tinggi Bandung Jawa Barat Dukung Aksi Ini
Paiman Rahardjo Masuk dalam Radar Menteri kabinet Prabowo

Berita Terkait

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Primago Consulting Adakan Workshop Cara Unik Promosi Sekolah “Tips Efektif Strategi Promosi Bagi Sekolah” Tahun 2024

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:14 WIB

Pasangan Sahadi dan Momon Ingin Pendidikan di Kutai Barat Berkualitas

Jumat, 11 Oktober 2024 - 08:03 WIB

Moment 10.10” Open Casting Film “Selasar Maya” Digelar di SMAN 1 Tiga Binanga

Jumat, 11 Oktober 2024 - 07:24 WIB

Prabowo Ingatkan Keadaan Global Sedang Rawan: Ada Pemimpin Dunia yang Tak Arif

Jumat, 11 Oktober 2024 - 07:21 WIB

Prabowo Hadiri Rakornas PKB: Saya Ingin Himpun Seluruh Kekuatan Bangsa untuk Kompak dan Bersatu

Kamis, 10 Oktober 2024 - 20:50 WIB

Hakim Lakukan Cuti untuk Tuntut Kenaikan Gaji, Ketua Pengadilan Tinggi Bandung Jawa Barat Dukung Aksi Ini

Kamis, 10 Oktober 2024 - 16:01 WIB

Paiman Rahardjo Masuk dalam Radar Menteri kabinet Prabowo

Kamis, 10 Oktober 2024 - 15:10 WIB

Aduhh…Diduga Enggak Modal, Asset Pemkot Dijadikan Markas Pasangan Calon

Berita Terbaru